Pages

Ads 468x60px

Labels

Thursday 3 October 2013

Fakta Unik Rambut


1 Setiap
kepala umumnya mempunyai 100.00 –
150.000 helai rambut.

2 Jika seluruh rambut berukuran panjang 30cm , jika disambungkan rambut anda
dapat mencapai panjang 23 mil.

3 Satu helai rambut terdiri dari 3 lapisan
yaitu kutikel, korteks serta medula.

4 Kutikel adalah lapisan luar yang
menentukan kefleksibelan rambut.

5 Korteks, terletak ditengah rambut, ini
berfungsi sebagai dasar kekuatan rambut.

6 Rambut dan kuku memiki bahan dasar
yang sama , yaitu sel protein yang bernama
keratin.

7 Komposisi air pada rambut mencapai
30%, cukup untuk menjaga kelembapan
alami.

8 Fiber Moisturization Imbalance adalah
kondisi dimana rambut kehilangan
kelembaban akibat
terpapar polusi, panas matahari, AC, atau
pemakaian produk yang tidak sesuai.

9 Normalnya, setiap hari rambut anda akan
romtok sebanyak 50-100 helai.
10 Haifall adalah kondisi dimana rambut
akan mengalami kerontokan karena
rapuhnya dasar rambut.

11 Hairloss adalah kondisi dimana rambut
akan mengalami kerotokan karena faktor
usia, genetik dan hormon.

12 Kulit kepala pun mengalam regenerasi.
Siklus pertumbuhan rambut baru adalah 28
hari.

13 Rambut wanita ternyata tumbuh lebih
pelan dari rambut pria.

14 Rambut dapat tumbuh lebih cepat ketika
berdapa pada iklik yang bersuhu normal
( hangat ).

15 Warna asli rambut adalah putih, rambut
memiliki warna diakibatkan oleh masuknya
sel pigment gelap ( eumelanin ) dengan
pigment terang ( phaeomelanin )

No comments:

Post a Comment